5 Balai Lelang Terbaik di Dunia, Nomor 2 Sukses Jual Lukisan Rp1,22 Triliun

Senin, 26 Juni 2023 - 15:40 WIB
loading...
5 Balai Lelang Terbaik...
Suasana proses penawaran di sebuah balai lelang saat ada aktivitas lelang. Balai Lelang Christie, Inggris saat ini masih menjadi balai lelang terbaik di dunia. Foto/harper s bazaar Indonesia
A A A
JAKARTA - Ini sejumlah balai lelang terbaik di dunia yang perlu diketahui para kolektor. Bagi kolektor, balai lelang merupakan salah satu tempat yang wajib dikunjungi tiap kali ada penawaran karya-karya terbaik di dunia.

Ya, selain pameran seni, kolektor biasanya berburu benda- benda seni di balai lelang untuk menambah koleksi impian yang belum dimiliki. Berikut 5 balai lelang terbaik di dunia

1.Christie's (London)
5 Balai Lelang Terbaik di Dunia, Nomor 2 Sukses Jual Lukisan Rp1,22 Triliun

Foto/Ist

Balai Christie's adalah rumah lelang Inggris yang didirikan oleh James Christie pada 1766. Lokasi kantor utamanya berada di King Street, St James's di London, Rockefeller Center di New York dan Alexandra Tower di Hong Kong.

Adapun, pada 2022 balai lelang Christie's berhasil menjual lebih dari seribu karya seni di seluruh dunia dan membukukan omzet untuk kuartal pertama mereka lebih dari USD400 juta.

2.Sotheby's
5 Balai Lelang Terbaik di Dunia, Nomor 2 Sukses Jual Lukisan Rp1,22 Triliun

Foto/Ist

Sotheby's adalah perusahaan multinasional Amerika yang didirikan di Inggris Raya dan berkantor pusat di New York City. Balai lelang ini adalah salah satu pialang yang memacak berbagai macam karya seni rupa, mulai dari seni dekoratif, perhiasan, dan barang antik dengan koleksi terbesar di dunia.



Balai lelang Sotheby's, pada periode 2022 mencatat harga penjualan lukisan paling fantastis yang berhasil diraup oleh pelukis surealis asal Belgia, Rene Magritte. Lukisannya yang berjudulEmpire of Light(1961) laku terjual dengan harga fantastis yakni USD79,3 juta atau sekitar Rp1,22 triliun.

3.Phillips (London)
5 Balai Lelang Terbaik di Dunia, Nomor 2 Sukses Jual Lukisan Rp1,22 Triliun

Foto/Ist
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1397 seconds (0.1#10.140)